×

berita

Browsing Category

Selain mendapatkan pengetahuan yang tidak ternilai mengenai kehidupan prasejarah, pengunjung Sadira Plaza Pekanbaru, Riau yang beruntung akan mendapatkan souvenir menarik. Ada banyak souvenir yang ditebarkan kepada pengunjung, mulai dari buku, kaos, jam dinding, jaket, tas slempang hingga...

Field Trip ke Sangiran

BY ADMINISTRATORS


06 Nov 2017
08:03:37

Sebanyak 12 orang dari Program Studi S1 Teknologi Pangan, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan – Universitas Kristen Satya Wacana, Salatiga melakukan kunjungan lapangan ke Situs Sangiran. Mereka ingin mengetahui lebih lanjut informasi mengenai kehidupan manusia purba jutaan tahun silam, perubahan lingkungan, fauna dan juga budayanya....

Roadshow pameran Sangiran ke Sumatera yang diadakan BPSMP Sangiran berusaha menyajikan yang terbaik bagi pengunjung. Dengan tata pamer yang bagus, pengunjung akan lebih tertarik untuk menjelajahi pameran. Meskipun yang dipamerkan adalah peninggalan masa pra sejarah, tetapi...


03 Nov 2017
15:49:01

Saat ini bukan lagi saat untuk bersenang-senang bagi kaum muda, mungkin demikian ungkapan yang tepat bagi rombongan MA NU Bayat Kudus. Rombongan ini datang berkunjung ke Museum Manusia Purba Klaster Krikilan dengan sebuah misi “Hunting News”. Untuk memenuhi misi mereka itu, rombongan berkeliling...


03 Nov 2017
15:47:30

Rombongan MA NU Banat Kudus mencoba menguji insting jusnalistik para siswanya di Sangiran. Ujian ini dilakukan pada hari Jumat 3 November 2017 di Museum Manusia Purba Klaster Krikilan. Rombongan berjumlah 55 orang siswa dan 5 orang guru pendamping. Rombongan ini adalah siswa-siswa yang...


03 Nov 2017
13:39:17

Rangkaian kegiatan ROADSHOW Sangiran yang dilakukan BPSMP Sangiran tidak hanya menampilkan koleksi melalui display pameran di mall Sadira Plaza, namun penyebaran informasi juga dilakukan melalui media lain, yaitu talkshow di radio El John dan Barabas FM. Talkshow menghadirkan narasumber dua arkeolog dari BPSMP...


03 Nov 2017
08:05:23

Tak kenal maka tak tak sayang, seperti itu pepatah yang serig kita dengar. Untuk membangkitkan rasa cinta terhadap Indonesia, BPSMP Sangiran memboyong sebagian koleksinya ke lima kota di Sumatera. Ternyata masih ada warga yang belum mengetahui Situs Sangiran...


03 Nov 2017
08:00:24

Proses pendokumentasian dan penggalian data temuan tengkorak Homo erectus yang ditemukan di Situs Sangiran terus berlanjut. Tim saat ini terus bekerja keras menggali data sekaligus mendokumentasi temuan Homo erectus yang di simpan BPSMP Sangiran. Proses ini memerlukan waktu dan kerja keras agar semua...

Sangiran Menyapa Pekanbaru

BY ADMINISTRATORS


03 Nov 2017
07:56:13

BPSMP Sangiran menyebarkan informasi ke publik melalui pameran lima kota di Sumatera. Salah satu daerah yang beruntung dikunjungi adalah Pekanbaru, Riau. Berbagai koleksi dari hewan laut, darat, artefak, replika tengkorak dibawa untuk lebih mendekatkan kekayaan peninggalan pra sejarah ke masyarakat. Pameran di Pekanbaru berlangsung tanggal...