berita
Browsing Category
Ada Apa Dengan Kapak Perimbas dan Kjokkenmoddinger di Sinden Menthel
BY ADMINISTRATORS
14:19:24
Penyebarluasan informasi tentang Sangiran terus giat dilakukan agar masyarakat dapat memperoleh infomasi. Penyebarluasan informasi di lakukan dengan berbagai cara, salah satunya melalui media televisi yang dilaksanakan BPSMP Sangiran dengan bekerjasama dengan salah satu media televisi lokal. Kerjasama...
Lagu Pop, Suara Merdu, Suasana Sejuk, dan Tema Menarik Di Sinden Menthel
BY ADMINISTRATORS
14:09:48
"Matamu Melemahkanku Saat Pertama Kali Ku Lihatmu Dan Jujur Ku Tak Pernah Merasa Ku Tak Pernah Merasa Begini" Lirik di atas merupakan kutipan sebuah lagu yang dipopulerkan oleh Jaz. Lagu dengan judul “Dari Mata” yang sedang populer di semua...
Rabu 13 September 2017 di Ruang rapat BPSMP Sangiran suasana tak seperti biasanya. Di tempat tersebut diadakan acara serah terima jabatan BPSMP Sangiran. Serah terima jabatan Kepala Seksi Pelindungan BPSMP Sangiran dari pejabat lama Drs. Budhy Sancoyo, M.A. diserahkan kepada pejabat baru...
Rapat Koordinasi Dalam Rangka Penyusunan Rencana Pengelolaan Situs Manusia Purba Sangiran Solo, 11-13 September 2017
BY ADMINISTRATORS
13:57:01
Dalam rangka pengelolaan warisan dunia UNESCO Situs Manusia Purba Sangiran, Direktorat Warisan dan Diplomasi Budaya menyelenggarakan rapat koordinasi dengan BPSMP Sangiran selaku pengelola Situs Sangiran serta...
Perayaan kemerdekaan Indonesia ke-72, Kamis 17 Agustus 2017 dilakukan dengan upacara bendera yang diikuti segenap karyawan BPSMP Sangiran. Setelah upacara, karyawan BPSMP Sangiran menuju Sarana Atraksi Wisata Edukasi di Museum Manusia Purba Sangiran Klaster Krikilan untuk acara silaturahmi. Acara silaturahmi ini bertujuan...
Sangiran Siap Berpartisipasi pada Pameran Warisan Dunia di Surakarta
BY ADMINISTRATORS
15:16:37
BPSMP Sangiran akan turut berperan serta dalam Pameran Warisan Dunia Jawa Tengah dengan mengambil tema “Pembentukan Karakter Bangsa Melalui Pameran Cagar Budaya”. Pameran ini diadakan di hotel Dana Surakarta mulai tanggal 21-25 Agustus 2017. Pameran ini...
Pameran Warisan Dunia Provinsi Jawa Tengah diselenggarakan oleh Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi Jawa Tengah. Kegiatan ini diikuti oleh BPSMP Sangiran, BPCB Jateng, dan Balai Konservasi Borobudur sebagai pengelola pelestarian Situs Warisan Dunia, serta Museum Tosan Aji Purworejo, Museum Batik Pekalongan,...
Pada awal bulan agustus 2017 BPCB Makasar mengundang perwakilan BPSMP Sangiran untuk melakukan Kegiatan Kajian Pelindungan cagar budaya. Sasaran dari kegiatan tersebut adalah kajian perlindungan situs situs paleolitik yang berada di Lembah Walanae Kecamatan Lilirilau, Kecamatan Liliriaja, dan Kecamatan Citta, Kabupaten Soppeng, Provinsi...
Banyak berbagai cara untuk merayakan hari kemerdekan Republik Indonesia ke 72, ada yang merayakan dengan lomba olah raga, ada yang merayakan dengan pawai atau kernaval dengan penampilan berbagai seni dan tentunya yang selalu ada adalah upacara bendera. Salah satu bentuk perayaan kemerdekan RI...