berita
Browsing Category
Pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia telah memaksa berbagai penutupan tempat umum guna mencegah penyebaran virus Covid-19. Hal ini terjadi juga dengan Museum Manusia Purba Sangiran, harus menutup layanan museum dan baru membuka secara bertahap dengan menerapkan protokol kesehatan secara...
Libur sekolah dan Hari Raya Natal pada bulan desember ini serta Tahun Baru 2023, Museum Manusia Purba Sangiran mengalami kenaikan jumlah pengunjung. Sejumlah 15.742 orang pengunjung datang berkunjung di Museum Manusia Purba Sangiran. Data tersebut dikumpulkan sejak tanggal 17 Desember...
Libur sekolah diakhir tahun 2022 yang bersamaan dengan libur natal dan tahun baru 2023 menjadi sesuatu yang istimewa di Museum Manusia Purba Sangiran Klaster Krikilan. Libur sekolah yang dimulai tanggal 17 Desember 2022 menjadikan museum ini menjadi tujuan wisata...
Guna menambah wawasan dan pengetahuan tentang manusia purba, anggota remaja perpustakaan Trappsila SMA Negeri 9 Yogyakarta mengadakan kunjungan ke Museum Manusia Purba Sangiran Klaster Krikilan. Kunjungan ini dilakukan sejumlah 44 orang siswa dan 6 orang guru pendamping pada hari Rabu, 21...
Menelisik Situs Sangiran Sebagai Warisan Budaya Dunia Oleh UNESCO
BY ADMINISTRATORS
08:04:59
Situs Manusia Purba Sangiran pertama kali ditetapkan sebagai Warisan Budaya Dunia oleh UNESCO pada tanggal 5 Desember 1996 dengan nomor penetapan C593. Lantas, bagaimana perjalanan Sangiran dari masa ke masa? Situs Sangiran pertama kali dikunjungi pada tahun 1893...
Melalui buku untuk memberi edukasi dan bimbingan pada generasi muda mendapat perhatian khusus Balai Pelestarian Situs Manusia Purba (BPSMP) Sangiran. Perhatian tersebut salah satunya dengan menerbitkan buku yang didalamnya disematkan teknologi guna menarik perhatian generasi muda dan memudahkan penyampaian...
Museum Manusia Purba Sangiran Klaster Krikilan memberikan kesempatan bagi pengunjung, khususnya siswa sekolah untuk berwisata dengan penuh edukasi. Hal ini dirasakan siswa usia dini dari TPA/ KB/ TK Rumah Pelangi Colomadu yang memilih melakukan kegiatan outing class di Museum Manusia Purba Sangiran Klaster Krikilan....
Pameran Virtual “Jejak Temuan Awal Homo erectus”: Jejak Sejarah Situs Sangiran-Trinil
BY ADMINISTRATORS
11:05:00
Tak terasa telah 26 tahun Situs Manusia Purba Sangiran sebagai Warisan Dunia nomor 593 oleh Unesco. Situs Sangiran merupakan salah satu situs Manusia Purba yang terbesar dan terpenting di dunia. Pada situs...
Alat tulang merupakan salah satu artefak istimewa, menjadi salah satu bukti evolusi budaya manusia purba berjenis Homo erectus yang ditemukan di Situs Sangiran. Keistimewaan ini juga ditampilkan di ruang pamer 2 Museum Manusia Purba Sangiran Klaster Krikilan. Keistimewaan alat tulang yang...